Belajar Beladiri Sendiri Dasar Pencak silat


 

Seperti yang kita tau bahwa teknik beladiri  pencak silat adalah teknik beladiri tradisional yang berasal dari nusantara - indonesia, yang saat ini sudah menjadi olahraga yang populer baik itu ditempat asalnya bahkan sampai ke beberapa negara tetangga.

Teknik beladiri pencak silat ini memang terbilang unik, karena dapat dilihat dari gerakan yang diperagakan oleh para praktisinya sehingga banyak yang terpikat oleh keunikannya itu, namun kali ini kita akan mengupas teknik dasar dari beladiri pencak silat ini saja.

1. Kuda-Kuda
Kuda-kuda merupakan suatu hal mutlak dalam setiap aliran beladiri, sehingga ini menjadi kunci awal untuk melakukan gerakan yang lainnya, pencak silat ini disetiap daerah memiliki beberapa perbedaan karena dipengaruhi oleh kultur budaya setempat, namun disini kita akan satukan pemahaman bahwa yang kita bahas disini adalah pencak silat untuk pertandingan.

Kuda-kuda dalam teknik beladiri pencak silat ini ada beberapa macam:
1. kuda-kuda depan
2. kuda-kuda belakang
3. kuda-kuda tengah
4. kuda-kuda samping
5. kuda-kuda silang depan
6. kuda-kuda silang belakang




2. Sikap Pasang
Sikap pasang ini adalah gerakan awal sebelum memulai pertarungan diantaranya dapat dibagi menjadi


a. sikap pasang satu

b. sikap pasang dua


c. sikap pasang tiga


d. sikap pasang empat


e. sikap pasang lima


f. sikap pasang enam


 
 g. sikap pasang tujuh


h. sikap pasang delapan


i. sikap pasang sembilan


j. sikap pasang sepuluh


k. sikap pasang sebelas


l. sikap pasang dua belas


3. Pola Langkah Pencak Silat
a. pola langkah lurus
b. pola langkah zig zag
c. pola langkah Huruf U
d. pola langkah segi tiga
e. pola langkah Huruf S
f. pola langkah segi empat
g. pola langkah segi empat silang

4. Pukulan
a. pukulan lurus
b. pukulan sangkal/bandul
c. pukulan melingkar
d. pukulan samping

5. Tendangan
a. tendangan depan
b. tendangan samping
c. tendangan melingkar
d. tendangan T

6. Tangkisan
a. tangkisan dalam
b. tangkisan luar
c. tangkisan atas
d. tangkisan bawah

Demikian ulasan singkat tentang dasar dari teknik beladiri pencak silat, kalau yang tidak ada gambar akan saya posting di khusus gambar. salam sukses dari blogger pemula


No comments:

Post a Comment